satu minggu belakangan ini suara gemuruh beberapa kali terdengar dari puncak Gunung Merapi. Tak hanya itu, asap solfatara yang pekat pun juga terus keluar dari gunung tersebut."Kondisinya memang naik-turun dan kadang juga muncul abu tipis. Itu yang menjadi salah satu alasan status tetap waspada level II. Jadi, belum akan diturunkan jadi aktif normal," ungkapnya saat Kepala Balai Penelitian dan Pengembangan Tekhnologi Kegunungapian (BPPTK) Yogyakarta, Subandrio di Kinahrejo, Umbulharjo, Cangkringan, Sleman
gempa multiphase (MP) juga tergolong tinggi. Yakni lebih dari 10 kali gempa MP dalam sehari. Akan tetapi, potensi untuk terjadinya awan panas sudah tidak ada. Ya begitulah Merapi, punya karakteristik
Kendati demikian, saat ini warga tidak perlu panik namun harus tetap waspada
Solfatara Masih Keluar Dari Puncak Merapi
Written By Unknown on Kamis, 16 Juni 2011 | 18.06
Label:
rescue
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !